Kamis, 24 Mei 2012

Hibridisasi sp pada atom N


 

Hibridisasi orbital 2s dan satu orbital 2p Nitrogen menghasilkan 2 orbital hibrid 2sp (atau sp saja)  yang terpisah 1800 (linier). Satu orbital 2sp sudah terisi 2e- dan satu orbital 2sp yang lain baru terisi 1e- à bisa mengikat satu atom yang terhibridisasi sp juga membentuk ikatan σ.

Dua orbital 2p yang tidak terhibridisasi dan masing-masing terisi 1e- terletak tegak lurus pada garis ikatan tersebut dan dapat saling mengadakan overlapping antara orbital py-py dan pz-pz menghasilkan 2buah ikatan π
                                                           


Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 komentar: on "Hibridisasi sp pada atom N"

Posting Komentar